Pertama kali membuat blog, pasti kita ingin mengganti template lain kecuali template standar yang difasilitasi oleh blogger.. Mau tau langkahnya?
Cara Merubah ( Mengganti ) Template Blogspot pada Tampilan Blogger yang Baru
sebenarnya sangat mudah. Anda tinggal mengikuti langkah-langkah di
bawah ini. Dijamin pasti berhasil. Sebelumnya Anda harus login dahulu ke
akun blogger Anda kemudian masuk ke menu-menu pengaturan blogger kemudian ikuti cara di bawah ini:
- Klik menu Template
- Klik Backup / Restore
- Klik Download Full Template untuk mengcopy template lama Anda
- Klik Choose File untuk memilih template baru yang ada pada komputer Anda
- Klik Upload untuk mengunggah template baru
- Klik Close
Kemudian buka blog Anda untuk melihat hasilnya... Mudah kan?..... Selamat mencoba...
Artikel Terkait Seputar Blog
- Cara Menampilkan Yahoo messenger (YM) Status Di Website/Blog
- Cara Membuat Radio Streaming Gratis Di Website Dengan listen2myradio.com
- Memelihara Binatang di Blog
- Cara Menampilkan Judul Artikel Saja di Home Page
- Cara Membuat Tulisan Mengikuti Cursor di Blog .
- Cara Membuat Tulisan Berjalan di Blog
- Cara Membuat Tulisan Berkedip-kedip Dalam Postingan
- Cara Merubah Template Blogspot pada Tampilan Blogger yang Baru
- Cara Membuat Read More Otomatis di Blog
- Cara Edit HTML Terbaru
- Cara Mendapatkan Ratusan BackLink Berkualitas dengan Cepat
- Cara menambahkan widget feedjit di blog atau website
- Cara Aman Berselancar di Internet
- Panduan awal sebelum anda membuat blog
- Tutorial Membatasi Jumlah Postingan Yang Tampil Pada Label
Tidak ada komentar:
Posting Komentar